Alokasi Jadwal

Informasi Alur Proses Alokasi Jadwal
  • Silakan pilih Program Studi dan Proyek Pendidikan
  • Lalu akan muncul jumlah data yang belum teralokasi
  • Tekan tombol Alokasi, maka proses alokasi akan berlangsung
  • Tekan tombol Reset Alokasi untuk mereset data alokasi jadwal
  • Manual Guide dapat diunduh di sini.
  • Anda dapat melanjutkan step alokasi sampai step tersebut mencukupi kebutuhan Anda.
    Alokasi jadwal tidak diwajibkan sampai dengan step 5.
    Alokasi terdiri dari 5 step, yaitu :
    Step 1:
    • Tidak melebihi kapasitas kelas.
    • Tidak ada perkuliahan lebih dari 3 kali dalam sehari.
    • Tidak bentrok jam kuliah.
    Step 2:
    • Tidak melebihi kapasitas kelas.
    • Perkuliahan bisa lebih dari 3 kali dalam sehari.
    • Tidak bentrok jam kuliah.
    Step 3
    • Melebihi kapasitas kelas.
    • Perkuliahan bisa lebih dari 3 kali dalam sehari.
    • Tidak bentrok jam kuliah.
    Step 4
    • Melebihi kapasitas kelas.
    • Perkuliahan bisa lebih dari 3 kali dalam sehari.
    • Bentrok jam kuliah minimum (jam akhir dan awal perkuliahan berdekatan/beririsan).
    Step 5
    • Diijinkan bentrok jadwal kuliah.
    • Melebihi kapasitas kelas.
    • Perkuliahan lebih dari 3 kali dalam sehari.